ACP RSUD Kayen Akan Dipasang Hari Ini

SAMIN-NEWS.Com, Pati – Menyusul lepasnya Alumunium Composite Panel (ACP) pada dinding RSUD Kayen, PT Chimander 777 terus mengupayakan percepatan perbaikan sesegera mungkin.
Menurut salah satu pelaksana PT Chimander 777, Joko Nugroho menyebut bahwa ACP pengganti yang akan dipasang telah datang dan akan segera dilakukan pemasangan hari ini, Sabtu (29/2/2020). (Foto :SN)

Previous post E-Koran Samin News Edisi 29 Februari 2020
Next post Papan Proyek Tidak Lagi Ditempelkan di Dinding Brak Kerja

Tinggalkan Balasan

Social profiles